Candra's

HOT KLIK

Sunday, September 4, 2011

Gedung bangunan tertinggi di dunia

Berikut adalah gedung bangunan tertinggi di dunia dimulai dari peringkat 10:



Nomor 10
Burj Al Alam
Lokasi :
Dubai
Tahun selesai : 2011
Tinggi : 510 m
Didesain oleh arsitek Jepang Nikken Sekkei, dalam bahasa inggris artinya "World Tower"










Nomor 9
World Trade Center One
Lokasi :
New York AS
Tahun selesai : 2013
Tinggi : 541 m
Dijuluki "Freedom Tower" didesain oleh arsitek amerika David Childs













Nomor 8
Doha Convention center Tower
Lokasi :
Doha Qatar
Tahun selesai : 2012
Tinggi : 551 m
Sedang dikembangkan oleh developer Qatari diar, untuk menjadi sebuah pemandangan indah di doha








Nomor 7
China 117 Tower
Lokasi :
Tianjin, Cina
Tahun selesai : 2013
Tinggi : 570 m
Gedung ini juga akan menjadi yang tertinggi di cina jika sudah selesai















Nomor 6
Meccah clock royal tower
Lokasi :
Mecca, Saudi Arabia
Tahun selesai : 2010
Tinggi : 580 m
Direncanakan jam ini akan 5 kali lebih besar dari big ben di London






Nomor 5
Chicago Spire
Lokasi : Chicago
Tahun selesai : 2012
Tinggi : 610 m
The Chicago Spire didesain oleh arsitektur spanyol Santiago Calatrava










Nomor 4
Russia Tower
Lokasi :
Rusia
Tahun selesai : 2012
Tinggi : 613 m
Diciptakan oleh : British architects Foster + Partners











Nomor 3
Pentominium
Lokasi : Dubai
Tahun selesai (perkiraan) : 2012
Tinggi : 620 m
nama Pentominuim gabungan dari kata "penthouse" dan "condominium."






Nomor 2
Burj Dubai
Lokasi :
Dubai
Tahun Selesai : 2009
Tinggi : 800 m
Saat ini memegang rekor dunia gedung tertinggi, karena Nakhel Tower masih dalam tahap pembangunan







Nomor 1
Nakhel Tower
Lokasi: Dubai
Tahun selesai (target): 2020
Tinggi: 1000 m
dirancang oleh : Woods Bagot









Itulah 10 Gedung bangunan tertinggi di dunia

2 comments:

Chloebelle said...

i wanted to work in Dubai for almost five years now. But sad to say I've changed my mind.I just love the towers.I will look forward to see this place.Thanks for this opportunity to see such a magnificent tower from Dubai.link back please.

intan said...

sungguh hebat inspirasi sang perancang,, sebuah karya yang luar biasa indahnya

ditunggu kunjungannya di Putroe intan.. Makasih sebelum nya

Post a Comment