Candra's

HOT KLIK

Saturday, October 8, 2011

Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus

OREGON - Di University of Oregon Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus. Kebijakan kampus tersebut diketahui sudah melalui proses legalisasi oleh pengadilan tinggi setempat.

Kebijakan tersebut menjadi kontroversial, sebab membawa senjata api pada area publik dengan alasan apa pun, bisa saja menjadi
malapetaka. Demikian dikutip dari Inside Higher Ed, Sabtu (8/10/2011).

Sementara itu, para advokat yang berseberangan dengan kebijakan bahwa Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus tersebut meminta pengadilan Oregon untuk segera meninjau ulang sebelum implementasinya terlalu jauh.

"Karena, aksi penembakan bisa saja dilakukan oleh seseorang dalam waktu hanya beberapa detik, dan kampus bisa saja menjadi tempat di mana skenario kriminal terjadi," ujar salah satu advokat.

Tidak heran kebijakan melegalkan Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus makin dikritisi sejumlah kalangan pemerhati pendidikan di Amerika. Buktinya, kolumnis pendidikan Elis Gautier dan Penny Okamoto langsung menunjukkan sikap sinis mereka melalu kolom-kolom surat kabar di Oregon.

"Mari kita hadapi kenyataan yang ada sebelum para pemuda ini membawa pistol dan mengacung-acungkannya ke udara ketika mereka mabuk selepas pesta akhir minggu. Bukan hanya berpotensi untuk membunuh orang, tetapi kebijikan Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus juga akan menambah angka bunuh diri di kampus," tulis Gautier.

Meski demikian, Oregon bukan satu-satunya negara bagian yang mempunyai kebijan Mahasiswa di Izinkan Membawa Senjata Api ke Dalam Kampus. Negara bagian Colorado pun memberlakukan hal yang sama di Colorado University.

No comments:

Post a Comment